Komunitas Bambu Kuning

Tentang Komunitas Bambu Kuning

Komunitas Bambu kuning adalah wadah atau tempat berkumpulnya bermacam macam komunitas didalamnya, dengan moto " Berfikir,Bergerak untuk maju " menjadikan komunitas Bambu Kuning tidak berhenti untuk berinovasi untuk kegiatan kegiatan baru dengan tujuan meningkatkan ekonomi, Edukasi, memberdayakan masyarakat dan peduli lingkungan.




Komentar